Babinsa Monitoring Pertandingan Futsal Tingkat SMA Se Kabupaten Demak

    Babinsa Monitoring Pertandingan Futsal Tingkat SMA Se Kabupaten Demak
    Koptu Zoni Murdiyanto melaksanakan kegiatan monitoring pertandingan Futsal antar SMA sekabupaten Demak

    DEMAK - Babinsa Koramil 03/Wonosalam Kodim 0716/Demak Koptu Zoni Murdiyanto melaksanakan kegiatan monitoring pertandingan Futsal antar SMA sekabupaten Demak yg dilaksanakan di SMK Miftahul Huda Kecamatan Wonosalam Kabupaten Demak, Selasa (25/06/2024).

    Yayasan Pendidikan SMA Miftahul Huda sebagai penyelenggara Gebyar Olahraga, Direncanakan akan berlangsung setiap harinya hingga sampai selesainya pertandingan mendatang.

    Koptu Zoni Murdiyanto selaku babinsa setempat menyampaikan ucapan terima kasih yg sebesar besarnya kepada panitia dan semua pihak yang sudah mendukung acara pertandingan tersebut.dengan diadakan kegiatan pertandingan ini semoga dapat memunculkan putra putra terbaik dan pemain Futsal yang profesional.

    kami juga mengucapkan terimakasih kepada semua pihak terutama panitia turnamen, pihak sekolah dan seluruh masing masing official team yang bahu membahu dan saling bekerjasama dalam mensukseskan kegiatan ini.

    Tidak lupa babinsa juga menekankan kepada para wasit yang dapat memimpin pertandingan agar tetap berlaku adil, termasuk para pemain juga supaya senantiasa bermain dengan sportif begitu pula dengan penonton untuk tetap menjunjung tinggi sportivitas. Sehingga diharapkan kegiatan pertandingan Futsal hari ini bisa berjalan dengan tertib, aman, dan lancar.Tutup Babinsa.

    demak
    Agung widodo

    Agung widodo

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Bersama Bhabinkamtibmas Komsos di...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Krajanbogo Hadiri Pelantikan dan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Kapolri-Panglima TNI Tinjau Kesiapan Program Ketahanan Pangan di Jawa Tengah
    Hendri Kampai: Kualitas tulisanmu adalah kualitas dirimu
    Manunggal Bersama Rakyat, Babinsa Bantu Warga Binaan rakit besi untuk Pagar Lapangan Bola

    Ikuti Kami